(Situasi Sedang Sulit)

Dirilis pertama di Facebook pribadi.

Situasi sedang sulit

Di luar maupun di dalam

Di migas maupun non-migas

Meskipun kita adalah pasar terbesar ke lima dunia

Dan sebagian percaya prinsip:

- Mekanisme pasar

- Pembeli (pasar) adalah raja

- Harga ditentukan pasar (market price)

Tetapi ternyata

- Kita didikte produsen

- Mekanismenya kartel

- Pembeli adalah korban eksploitasi

- Harga ditentukan nilai tukar alat bayar dan kehendak bank federal

Situasi memang sedang sulit

Tapi kalau kita sadar dan mau bergerak bersama-sama

Tidak terpecah-pecah

Tidak menjadi antek sengaja atau gak sengaja

Tidak mau jadi bodoh dan terbelakang selamanya

Pasti kita bisa

Mengatasi ini semua

Previous
Previous

Katastrofe Purba? Anugrah Purba!

Next
Next

(Energi Sebagai Mesin Penggerak Pembangunan Langsung)